ANALISIS EFEKTIVITAS & KONTRIBUSI PAJAK REKLAME UNTUK MENINGKATKAN PENDAPATAN ASLI DAERAH (PAD) KOTA BATU (STUDI KASUS PADA KANTOR BADAN KEUANGAN DAERAH KOTA BATU)

Maryani Maryani

Abstract


Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui seberapa efektivitas & kontribusi Pajak Reklame dalam upaya meningkatkan Pendapatan Asli Daerah (PAD) Kota Batu. Pengumpulan data dilakukan dengan cara wawancara kepada kepala bidang pajak daerah, penanggung jawab pajak reklame. Dalam penelitian ini menggunakan metode kualitatif. Dengan menghitung efektivitas & kontribusi pajak reklame Kota Batu. Hasil penelitian ini menunjukan bahwa efektivitas & kontribusi pajak reklame di Kota Batu masih kurang optimal dan belum memberikan pengaruh secara signifikan terhadap peningkatan Pendapatan Asli Daerah (PAD) Kota Batu. Dilihat dari kontribusi pajak reklame dibawah 10%.

Keywords


Efektivitas, Kontribusi, Pajak Reklame, Pendapatan Asli Daerah

Full Text:

PDF

References


Akhpan, Zahara Rizkia. 2011. “Analisis Efektivitas Pemungutan Pajak Reklame,dan kontribusinyabTerhadap Pendapatan Asli Daerah Kabupaten Cianjur” (Skripsi). Bandung: Universitas Bandung.

Dewi Kusuma Tamitha. 2014. “Analisis Penerimaan Pajak Reklame Kabupaten Bandung” (Skripsi). Bandung: Universitas Widyatama.

Effendi, Juwita. 2014. Analisis Pengaruh Penerimaan Pajak Reklame Terhadap Pendapatan Asli Daerah Kabupaten Banyuasin (Skripsi). Banyuasin: Universitas Banyuasin.

Joshiana, Sheila. 2012.“Pengaruh Pemungutan Pajak Reklame Terhadap Penerimaan Pajak Daerah Kota Bandung” (Tesis). Bandung: Universitas Widyatama.

Lam dan Sabijono. 2015. Analisis Efektivitas Penerimaan Pajak Reklame beserta kontribusinya Terhadap Pendapatan Asli Daerah Kota Manado” (Skripsi). Manado: Universitas Manado.

Mardiasmo. 2011. Perpajakan Edisi Revisi 2011. Yogyakarta: Andi.

Nugraha, Reza Septian. 2012. “Evaluasi Kebijakan Penataan dan Sistem Pemungutan Pajak Reklame terhadap PAD di Kabupaten Malang” dalam Jurnal Administrasi Publik (JAP), Vol 1, No.1

Nurnaafiyah Dewi. 2015.“Pengaruh Penerimaan Pajak Reklame Terhadap Pendapatan Asli Daerah” (Skripsi). Bandung: Universitas Widyatama.

Octavianto, Yudhi. 2009. “Analisis Perkembangan Dan Kontribusi Pajak Reklame sebagai Salah Satu Komponen Sumber Pendapatan Asli Daerah Kota Malang (Studi kasus Dinas Pendapatan Kota Malang)” (Skripsi). Malang: Universitas Brawijaya

Resmi, Siti. 2013. Perpajakan: Teori dan Kasus. Jakarta: Salemba Empat.

Suandy, Erly. 2011. Hukum Pajak, Edisi 5. Jakarta: Salemba Empat.

Sugiyono. 2014. Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif, dan R&D. Bandung. Alfabert.

Waluyo. 2014. Perpajakan Indonesia. Jakarta: Salemba Empat.


Refbacks

  • There are currently no refbacks.