PERAN KOMUNIKASI INTERPERSONAL ANTARA PIMPINAN DAN KARYAWAN GUNA MENINGKATKAN KINERJA KARYAWAN PADA ASSYIFA FARMA GROUP INDONESIA

Aizun Najih, Suspahariati Suspahariati, Emili Putri Wardhani

Abstract

The Role of Interpersonal Communication Between Leaders And Employees To Improve Employee Performance Improving Employee Performance At Assyifa Farma Group Indonesia: Emilia Putri Wardani: 3118001: 2022: 80 pages: business administration study program: Faculty of Business and Languages: Darul Ulum Islamic Boarding School Jombang. This study aims to determine the role of interpersonal communication between leaders and employees at Assyifa Farma Group Indonesia. This study uses a qualitative descriptive approach which aims to determine the increase in employee performance. Data analysis aims to evaluate and appreciate the data collected by means of observation, interviews, and documentation. The results obtained show that interpersonal communication between leaders and employees has not run optimally, there is still a lot of confusing information from the leadership, miscommunication, so that this condition makes employees unable to appreciate criticism, suggestions, or complaints to the leadership during work.

 

Peran Komunikasi Interpersonal Antara Pimpinan Dan Karyawan Guna Meningkatkan Kinerja Karyawan Pada Assyifa Farma Group Indonesia: Emilia putri Wardani: 3118001: 2022: 80 halaman: program studi administrasi bisnis: Fakultas Bisnis Dan Bahasa: Universitas Pesantren Tinggi Darul Ulum Jombang. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui peran komunikasi interpersonal antara pimpinan dan karyawan pada Assyifa Farma Group Indonesia. Penelitian ini menggunakan pendekatan Deskriptif kualitatif yang bertujuan untuk mengetahui peningkatan kinerja karyawan. Analisis data bertujuan mengevaluasi dan mengapresiasikan data yang dikumpulkan dengan cara observasi, wawancra, dokumentasi. Hasil yang diperoleh menunjukkan komunikasi interpersonal antara pimpinan dan karyawan yang belum berjalan dengan maksimal, masih banyak informasi yang simpang siur dari pimpinan, adanya miskomunikasi, sehingga kondisi ini membuat karyawan tidak bisa mengapresiasikan kritik, saran, atau keluh kesahnya pada pimpinan selama bekerja.

Full Text:

PDF

References

Cangara, Havied. 2014. Pengantar Ilmu Komunikasi: Jakarta. PT Raja Grafindo Persada Diasmoro, okky. 2017. Hubungan Komunikasi Interpersonal Dengan Kepuasan Kerja

Karyawan Dewasa Aawal Bagian Produksi PT. Gangsar Tulungagung. Jurnal Ilmiah Psikologi TerapanVol, 05 No. 01, Jurnal 20017, 107-125

Dr. Emron Dkk .2016. “Manajemen Sumber daya Manunia” Bandung.

Hastuti, H. (2019). Efektifitas Komunikasi Interpersonal Antara Pimpinan Dan Staf Dalam Menjalin Hubungan Kerja Pada Dinas Pemberdayaan Perempuan Perlindungan Anak Dan Keluarga Berencana Kabupaten Supiori. Gema Kampus IISIP YAPIS Biak, 14(1), 42-48.

Najih, Aizun. 2017. Efektifitas Komunikasi Organisasi Pimpinan Dan Kepuasan Kerja Terhadap Kinerja Karyawan Di Universitas Pesantren Tinggi Darul Ulum Jombang, Jurnal Manajemen dan Pendidikan islam. Vol.2 No. 2 Juni 2017.Hal.146-174

M Novaranty, F Qorib. 2022. MANAJEMEN PUBLIC RELATIONS FAVEHOTEL MALANG UNTUK MENINGKATKAN CITRA PUBLIK MELALUI MEDIA MASSA. Jurnal JISIP Vol 11 No 3 pg 174-182

Putri, E. N., Nuringwahyu, S., & Hardati, R. N. (2019). Peranan Motivasi Dalam Upaya Meningkatkan Kinerja Karyawan (Studi Pada Bandung Super Model Malang). JIAGABI (Jurnal Ilmu Administrasi Niaga/Bisnis).

Prasetyo, M. A. M., & Anwar, K. (2021). Karakteristik Komunikasi Interpersonal serta Relevansinya dengan Kepemimpinan Transformasional. Jurnal Komunikasi Pendidikan, 5(1), 25

Purwanto, Djoko. 2006. Komunikasi Bisnis. Jakarta: Erlangga.

Sugiyono.2018. “metode penelitian kuantitatif, kualitatif dan R&D” Bandung: Alfabeta.

Soehardjono, 1981. Kepemimpinan. Malang

Wibowo. 2018. Kepemimpinan Dalam perspektif Organisasi: Jakarta. Prenada Media.

Yuliana, R., & Rahadi, D. R. (2021). Komunikasi Interpersonal Dalam Meningkatkan Motivasi Karyawan Di Masa Pandemi Covid-19. Magisma: Jurnal Ilmiah Ekonomi Dan Bisnis, 9(1), 27-35.

Yasrif Watampone. Pamudji, S, 1995. “Kepemimpinan Pemerintah Indonesia” Yayasan Karya Dharma

Z Afriyadi, F. (2015). Efektivitas komunikasi interpersonal antara atasan dan bawahan karyawan pt. Borneo enterprsindo samarinda. Jurnal Ilmu Komunikasi.

Refbacks

  • There are currently no refbacks.