PEMANFAATAN BIOCHAR DAN PUPUK KALIUM PADA TANAMAN TERUNG UNGU (Solanum melongena L.) DI INCEPTISOL

Friska Ilastika, Widowati Widowati, Hidayati Karamina

Abstract


The purpose of this study was to determine the combination of biochar dosage and potassium fertilizer on growth and yield of purple eggplant on inceptisol. The study used Randomized Block Design (RAK) with 12 combinations of re-treated treatment 3 times arranged factorials using two factors : biochar dose: B0 = 0 ton/ha-1 (control), B1 = 15 ton/ha-1(250 g.tan-1), B2 = 30 ton/ha-1 (500 g.tan-1) and potassium dose: K0 = 0 kg/ha-1 (control), K1 = 50 kg /ha-1 (0.8 g.tan-1), K2 = 100 kg/ha-1 (1.6 g.tan-1), K3 = 150 kg/ha-1 (2.4 g.tan-1). The results showed a very significant interaction of plant height, number of leaves, number of branches, wet weight of stalks and on the amount of purple eggplant fruit. The use of biochar can increase the amount of fruit, whether given or without potassium. Biochar 15 to/ha (250 g.tan-1 ) and potassium 50 kg/ha (0.8 g.tan-1) is the best dose in increasing the best amount of fruit.

Tujuan penelitian ini untuk menentukan kombinasi dosis biochar dan pupuk Kalium terbaik terhadap pertumbuhan dan hasil tanaman terung ungu pada inceptisol. Penelitian menggunakan Rancangan Acak Kelompok (RAK) dengan 12 kombinasi perlakuan di ulang sebanyak 3 kali disusun secara faktorial dengan menggunakan dua faktor yaitu dosis biochar : B0= 0 ton/ha-1(kontrol), B1= 15 ton/ha-1 (250 g.tan-1 ), B2= 30 ton/ha-1 (500 g.tan-1) dan dosis kalium : K0= 0 kg/ha-1 (kontrol), K1= 50 kg/ha-1 (0,8 g.tan-1), K2= 100 kg/ha-1 (1,6 g.tan-1), K3= 150 kg/ha-1 (2,4 g.tan-1 ). Hasil penelitian menunjukan Terdapat intereaksi yang sangat nyata terhadap tinggi tanaman, jumlah daun, jumlah cabang, bobot basah brangkasan serta pada jumlah buah terung ungu. Penggunaan biochar dapat meningkatkan jumlah buah, baik diberi maupun tanpa diberi kalium. Biochar 15 ton/ha ( 250 g.tan-1 ) dan kalium 50 kg/ha (0,8 g.tan-1 ) merupakan dosis terbaik dalam meningkatkan jumlah buah terbaik.

Keywords


Biochar; Pupuk Kalium; Terung ungu (Solanum melongena L.); Inceptisol

References


Badan Pusat Statistik. 2013. Produksi Sayuran di Indonesia. www. Bps.go.id.

Badan Pusat Statistik. 2014. Badan Pusat Statistik Provinsi Sulawesi Tengah

Putra, U. A, Saylendara, dan R. G. Gunawar. 2015. Pengaruh Dosis Pupuk Hayati Trichoderma sp. Terhadap pertumbuhan dan Hasil Tanaman Terung Ungu (Solanum melongena L.) Varietas Hibrida. Fakultas Pertanian. Universitas Sultan Ageng Tirtayasa. Serang Banten. J. Agroteknologi. Vol. 7. No. 2 : 113-120.

Putra, A.D., M.M.B. Damanik, dan H. Hanum. 2016. Aplikasi Pupuk Urea Dan Pupuk Kandang Kambing Untuk Meningkatkan N-Total Pada Tanah Inceptisol Kwala Bekala Dan Kaitannya Terhadap Pertumbuhan Tanaman Jagung (Zea mays L.). J. Online Agroekoteknologi. Vol. 3, No.1:128-135.

Resman, S. A. Syairadz dan B. H. Sunarminto. 2006. Kajian Beberapa sifat kimia dan fisika inceptisol pada topo sekuen lereng selatan gunung merapi kabupaten sleman. Jurnal Ilmu Tanah dan Lingkungan Vol. 6 No. 2 : 101-108.

Safuan. L.O., A. Bahrun. 2012. Pengaruh Bahan Organik Dan Pupuk Kalium Terhadap Pertumbuhan Dan Produksi Tanaman Melon (Cucumis melo L.). J. Agroteknos. Vol.2. No.2:69-76.

Sasongko. J. 2012. Pengaruh Macam Pupuk Npk Dan Macam Varietas Terhadap Pertumbuhan Dan Hasil Tanaman Terong Ungu (Solanum melongena L.). Skripsi. Fakultas Pertanian Universitas Sebelas Maret Surakarta.

Syakirm dan Gusmaini. 2012. Pengaruh Penggunaan Sumber Pupuk Kalium Terhadap Produksi dan Mutu Minyak Tanaman Nilam. J. Littri. Vol. 18, No. 2:60-65.

Simatupang, A. 2010. Pengaruh beberapa dosis pupuk organik terhadap pertumbuhan dan hasil tanaman terung (Solanum melongena L.) Skripsi. Fakultas Pertanian Universitas ANDALAS. Padang.

Shenbagavalli. S dan Mahumairaja.S 2012 ; Yusup. P, Herru. D dan Niken. S. 2014. Pengaruh komninasi bahan baku dan dosis biochar terhadap perubahan sifat fisika tanah pasiran pada tanaman jagung (Zea mays L.) Program studi agroteknologi. Fakultas pertanian. Universitas Jember. Jember.

Sutedjo, 1999 ; Safuan. L.O., A. Bahrun. 2012. Pengaruh Bahan Organik Dan Pupuk Kalium Terhadap Pertumbuhan Dan Produksi Tanaman Melon (Cucumis melo L.). J. Agroteknos. Vol.2. No.2:69-76.

Widowati, Utomo, W. H., Soehono, L. A. And Guritno, B. 2011. Effecct of biochar on the release and loss of nitrogen from urea fertilization. Journal of Agricultur and Food Technology No.1:127-132.

Widowati, Asnah dan Sutoyo. 2012. Pengaruh Penggunaan Biochar Dan Pupuk Kalium Terhadap Pencucian Dan Serapan Kalium Pada Tanaman Jagung. J. Buana Sains. Vol. 12, No. 1:83-90.

Widowati dan Asnah 2014. Biochar effect on potassium fertilizer and leaching potassium dosage for two corn planting seasons. Journal of Agrivita Volume 36 No. 1: 65-71

(Widowati. Adji. S. dan Amiik. K. 2016). Prinsip-prinsip Agronomi dengan hasil penelitian di Indonesia. Selaras media kreasindo. Malang.

Zain. A.R., Z. Basri dan I. Lapanjang. 2015. Pembentukan Buah Terung (Solanum melongena L.) Partenokarpi Melalui Aplikasi Berbagai Konsentrasi Giberelin. J. Sains dan Teknologi Tadulako, Vol. 4, No. 2:60-67.


Refbacks

  • There are currently no refbacks.