HUBUNGAN TINGKAT PENGETAHUAN IBU TERHADAP KEMANDIRIAN TOILET TRAINING ANAK USIA 3-6 TAHUN DI TK DHARMA WANITA PERSATUAN TLOGOMAS KELURAHAN TLOGOMAS KECAMATAN LOWOKWARU KOTA MALANG

Alfonsus Liti, Joko Wiyono, Sirli Mardianna Trishinta

Abstract

Kemandirian toilet training pada anak merupakan usaha untuk melatih anak agar mampu mengontrol buang air kecil dan buang air besar.Ibu berperan penting dalam melatih kemandirian pada anak karena ibu adalah sosok terdekat dari anak. Tujuan penelitian untuk mengetahui hubungan tingkat pengetahuan ibu terhadap kemandirian toilet training anak usia 3-6 tahun. Penelitian dilakukan di TK Dharma Wanita Persatuan Tlogomas Kelurahan Tlogomas Kecamatan Lowokwaru Kota Malang bulan Februari 2018. Populasi sebanyak 42 siswa, sampel sebanyak 30 siswa, pengumpulan data menggunakan kuesioner, teknik purposive sampling. analisa data pada penelitian ini menggunakan spearman rank dengan pendekatan Desain survei analitik cross sectional. Hasil penelitian menunjukkan ada hubungan yang sinifikan antara pengetahuan ibu terhadap kemandirian toilet training anak usia 3-6 tahun, nilai p value = 0,027 < α = 0,05, nilai r =0,404 yang menunjukkan adanya hubungan tingkat pengetahuan Ibu terhadap kemandirian toilet training anak usia 3-6 tahun yang berarti bila tingkat pengetahuan ibu semakin baik maka kemandirian toilet training pada anak semakin baik dan sebaliknya bila tingkat pengetahuan ibu kurang maka kemandirian toilet training pada anak kurang baik. Hasil penelitian tersebut membuktikan bahwa tingkat pengetahuan ibu mempunyai dampak terhadap toilet training pada anak. Saran bagi peneliti Selanjutnya adalah kontrak waktu yang pasti dengan keluarga sehingga keluarga mampu fokus pada saat penelitian dilakukan.

ABSTRACT

Toilet training independence in children is attempt to train children .mother has an important role to teach children independence because mother is the closest figure of the child. The purpose of this research was to know the correlation between knowledge level of independence mother and toilet training independence children in 3-6 years. The research was conducted in dharma wanita persatua kindergarten Tlogomas, Lowokwaru Malang City in February 2018. The population is 42 students, and sample of this study using by purposive sampling technique 30 students. Data collected using questionnaire with Cross sectional approach. The result of this research has a significant relation between knowledge level of mother and toilet training independence children 3-6 years with p-value = 0.027 <α = 0.05 and value of r = 0.404, which indicates a relationship of knowledge level of Mother to self-reliance of toilet training of children aged 3-6 years which means if mother's knowledge level better then independence toilet to child training better and vice versa if mother knowledge level less then independence toilet training for children less good. The results of this study proves that the level of knowledge of mothers have an impact on toilet training in children so indicate a strong correlation. Limitations of this study the difference time of this filling questionnaire in mother and child questionnaire, the less effective time of this study may have an effect on the results of the study. Suggest for the next research is certainly time contract with the family so that the family can focus.

Keywords : Independence; knowledge level of mother; toilet training.

Keywords

Kemandirian; tingkat pengetahuan ibu; toilet training.

References

Azimul Hidayat, A. Aziz. 2008. Pengantar Ilmu Keperawatan Anak. Jakarta: Salemba Medika.

Azimul Hidayat, A. Aziz. 2009. Kebutuhan Dasar Manusia Aplikasi Konsep Dan Proses Perawatan. Jakarta : Salemba Medika.

Donna L. Wong. et all. 2008. Buku Ajar Keperawatan Pedriatik. Cetakan pertama. Jakarta : EGC.

Hidayat, A. Azis Alimul. 2008. Pengan- tar Konsep Dasar Mufattahah, Siti. 2008. Stress dan Coping Stress pada Guru Bantu.

Megaswara, G.2015. Hubungan Pola Asuh Orang Tua Dengan Keber- hasilan Toilet Training Pada Anak Prasekolah Di TK Ngestirini Tempel Sleman Yogyakarta. Naskah Publikasi. Yogyakarta. Program Studi Ilmu Keperawatan, Stikes ‘Aisyiyah Yogyakarta

Munafiah, Siti. 2013. Hubungan Tingkat Pengetahuan Ibu dengan Kemandirian Toilet Training pada Anak Retardasi Mental di SLB Negeri Surakarta. Naskah Publikasi. 10 (12). http://eprints.ums.ac.id/27218/15/ 02._Naskah_Publikasi.pdf Diakses pada tanggal 5 Maret 2018.

Notoatmodjo. 1997. Ilmu Kesehatan Masyarakat Prinsip-Prinsip Dasar. Jakarta: Rineka Cipta.

Notoatmodjo, S. 2003. Pendidikan dan Perilaku Kesehatan.Jakarta: Rineka Cipta

Notoatmodjo,S. 2010. Metodologi Penelitian Kesehatan. Jakarta: Rineka Cipta

Nursalam dan Pariani,S.2001 Pendekatan Praktis Metode Riset Keperawa- tan. Jakarta: Infomedika.

Soetjiningsih. 1995. Tumbuh Kembang Anak. Jakarta: EGC

Wong D.L., et all. 2008. Buku Ajar Keperawatan Pediatrik. Cetakan Pertama. Jakarta : EGC

- Print this article - Indexing metadata - How to cite item - Finding References - Email this article (Login required) - Email the author (Login required)

Refbacks

  • There are currently no refbacks.