HUBUNGAN PERILAKU MINUM-MINUMAN BERALKOHOL DENGAN EMOSI PADA REMAJA DI TLOGO INDAH KELURAHAN TLOGOMAS KECAMATAN LOWOKWARU MALANG

Geovani Murpalang, Roni Yuliwar, Novita Dewi

Abstract

Alkohol merupakan cairan bening, mudah menguap dan mudah bergerak, tidak berwarna, berbau khas, rasa panas, mudah terbakar dan nyala berwarna biru tidak berasap. Masa remaja merupakan masa dimana seorang individu mengalami peralihan dari satu tahap ke tahap berikutnya dan mengalami perubahan baik emosi, tubuh, minat, pola perilaku, dan juga penuh dengan masalah-masalah. Tujuan penelitian ini untuk mengetahui hubungan antara perilaku minum-minuman beralkohol dengan emosi pada remaja. Desain dalam penelitian ini adalah Cross Sectional. Metode Penelitian ini menggunakan pendekatan retrospektif. Teknik sampling menggunakan teknik “Total Sampling’’. Sampel sebanyak 33 responden. Pengumpulan data dengan cara kuisoner. Analisa data menggunakan Uji Spearman Rank a 0,05. Berdasarkan hasil penelitian diketahui bahwa perilaku minum-minuman beralkohol tingkat berat adalah 20 orang (61%) dan sedang adalah 13 orang (39%) sedangkan emosi pada remaja dengan tingkat tinggi adalah 8 orang (24%), tingkat sedang 18 orang (55%) dan tingkat rendah 7 0rang (21%) di RT 03/ RW 01 Tlogo Indah Kelurahan Tlogomas Kecamatan Lowokwaru Malang. Berdasarkan hasil pengujian statistik diperoleh hubungan antara perilaku minum-minuman beralkohol dengan emosi pada remaja dengan nilai signifikan 0,760 atau 76%. Bagi penelitian selanjutnya dapat dikembangkan pengkajian lebih lanjut mengenai hubungan yang mempengaruhi faktor-faktor yang mendorong perilaku remaja minum-minuman beralkohol dengan emosi pada remaja.

Kata Kunci : Perilaku minum-minum beralkhol, emosi pada remaja.

Full Text:

PDF

References

Arikunto, S. 2006. Prosedur Penelitian Suatu Pendekatan Praktik. Jakarta: Rineka Cipta.

Baron, R.A dan Byrne, D. 1984. Understanding human interaction fourh edition. Massschussets: allyn and bacon. Jakarta: Inc.

Berkowitz, L. 1995 Emosi Sebab dan Akibatnya: jilid 1.Alih Bahasa: Hartanti Woro Sulistiani. Jakarta: PT. Mandiri Abadi.

Brigman, 1991. Social psychology second edition. john wiley and sons. Canada.

Chaplin, J.P. 2000. Kamus LengkapPsikologi. Alih Bahasa: KartiniKartono. Jakarta: Raja Grafin.

Dariyo A. 2002. Psikologi Perkembangan Remaja. Bogor: Ghalia Indonesia.

Drever j. 1988. Kamus psikologi. Ahli Bahasa: Nancy Simanjuntlak. Jakarta: PT Bina Aksara.

Hawari, D. 1998. Al-Qur’an: Ilmu Kedokteran Jiwa dan Kesehatan Jiwa. Yogyakarta: PT Dana Bhakti Prima Yasa.

Hawari, D. 1999. Terapi (detoksifikasi) dan Rehabilitasi (pesantren)Mutakhir (sistem terpadu) Pasien “NAZA” (narkotika, alkohol & zat adiktif lain). Universitas Indonesia. Jakarta: UI-Press.

Hidayat, 2009. Metode penelitian Keperawatan dan Teknik Analisis Data. Jakarta: Salemba Medika.

Hurlock, 1992. Psikologi Perkembangan: Suatu Pendekatan Sepanjang Rentang Kehidupan (terjemahan: Istiwijayanti dan Soedjarwo). Jakarta: Erlangga.

Hurlock, 1993. Psikologi Perkembangan Anak. Jakarta: Erlangga.

Hurlock, 1980. Perkembangan Anak. Jilid 1. Jakarta: Erlangga.

Kartono. K dan Gulo. D. 1987. Kamus psikologi. Bandung : Pionir Jaya.

Kartono, K 1992. Sosiologi Wanita. Bandung: Bandar Maju.

Monks, dkk. 1998. Psikologi perkembangan: pengantar dalam berbagai baginya Yogyakarta: Universitas Gajah Mada Press.

Nursalam, 2003. Konsep dan Penerapan Metodologi Penelitian Ilmu Keperawatan. Jakarta: Salemba Medika.

Riskesdas, 2007. Perilaku Minum-Minuman Beralkohol. Jakarta: UI-PRESS.

Sasangka, 2003. Narkotika dan Psikotropika Dalam Hukum Pidana. Mandar Maju. Jakarta: Komputindo.

Sarwono, 1992. Teori-Teori Psikologi Sosial. Jakarta: Raja Grafindon Persada.

Soetjiningsih, 2004. Pertumbuhan dan Perkembangan Anak. Jakarta: ECG.

Sugiyono, 2007. Statistika Untuk Kedokteran. Bandung: CV Alfabeta.

Surbakti EB, 2008. Kenakalan Orang Tua Penyebab Kenakalan Remaja. Jakarta: Elex Media.

Widyaningrum, 1998. Kecendrungan Perilaku Emosi Remaja Pria Ditainjau Dari Persepsi Terhadap Penerimaan orang Tua dan Solidaaritas Teman Sebaya. Skripsi (tidak diterbitkan). Semarang: Universitas katolik sogijapranata

Willis SS, 2008. Remaja dan Masalahnya. Jawa Barat: IKAPI.

Wunggu, 1999. Kencendrungan Emosi Remaja Tuna Rungu Ditinjau Dari Ukuran Keluarga. skripsi (tidak diterbitkan). Semarang: Universitas Katolik Soegijapranata.

Abstract - Print this article - Indexing metadata - How to cite item - Finding References - Email this article (Login required) - Email the author (Login required)

Refbacks

  • There are currently no refbacks.