Kecemasan Masyarakat Dalam Menghadapi Virus Corona (Covid-19) Di Kota Malang

Wahidyanti Rahayu Hastutiningtyas, Yanti Rosdiana, Marlince Ngonggo

Abstract

Kecemasan adalah suatu kondisi yang muncul ketika seseorang sedang mengalami stress dengan gejala yang timbul yaitu perasaan tegang, gelisah, kawatir, dan responnya. Tanda dan gejala kecemasan yang terjadi di masyarakat adalah rasa khawatir dan ketakutan dengan  pikirannya sendiri  dan  perasaan yang tidak stabil, mudah merasa tegang, tidak tenang, gelisah dan mudah terkejut. Penelitian ini bertujuan mengetahui gambaran kecemasan masyarakat dalam menghadapi virus corona (covid-19). Penelitian ini adalah deskriptif analitik. Responden penelitian yaitu masyarakat yang berada di RT 07 RW 06 Kelurahan Tlogomas, Kota Malang, dan sampelnya yaitu 30 responden dengan teknik pengambilan simple random sampling. Kuesioner yang digunakan adalah hamilton ratting scale for Anxiety (HRS-A). Hasilnya akan dianalisa secara univariat dan disajikan menggunakan distribusi frekuensi. Hasil menunjukkan bahwa hasil penelitian ini didapatkan bahwa nilai mean 1.47, median 1.50, tidak ada gejala (36.7%), ringan (13.3%), sedang (16.7%), dan berat (33.3%). Jadi dapat disimpulkan bahwa sebagian besar tidak ada gejala (36.7%) dan sebagian kecil ringan (13.3%). Perlu adanya kerjasama yang baik seluruh masyarakat dalam menghadapi virus corona (covid-19) di kota Malang khususnya di wilayah Tlogomas.

Keywords

Covid-19; Kecemasan; Masyarakat

Full Text:

PDF

References

Almira, T. (2020). Depresi Dan Kecemasan Pada Penderita Corona Virus Disease 2019. Jurnal Penelitian Perawat Profesional, 2(3), 355–360.

Dewi, I. A., & Adhi, K. T. (2014). Pengaruh Konsumsi Protein Dan Seng Serta Riwayat Penyakit Infeksi Terhadap Kejadian PendDewi, I. A., & Adhi, K. T. (2014). Pengaruh Konsumsi Protein Dan Seng Serta Riwayat Penyakit Infeksi Terhadap Kejadian Pendek Pada Anak Balita Umur 24-59 Bulan Di Wila. Gizi Indonesia, 37(2), 36–46. https://doi.org/10.36457/gizindo.v37i2.161

Ekp, A. G., Unsyiah, F. E. B., Darussalam, K., Aceh, B., Covid, P., & Indonesia, D. I. (2020). Merespon Nalar Kebijakan Negara Dalam Menangani Pandemi Covid 19 Di Indonesia. Jurnal Ekonomi dan Kebijakan Publik Indonesia, 7(1), 36–53. https://doi.org/10.24815/ekapi.v7i1.17370

Fakhrana, D., & Widodo, A. (2021). Pengaruh Promosi Kesehatan Dengan Media Smarthphone Untuk Menurunkan Tingkat Kecemasan Di Masa Pandemi Covid-19 [PhD Thesis]. Universitas Muhammadiyah Surakarta.

Fitria, L., & Ifdil, I. (2020). Kecemasan remaja pada masa pandemi Covid -19. Jurnal EDUCATIO: Jurnal Pendidikan Indonesia, 6(1), 1. https://doi.org/10.29210/120202592

Gangka, Y., Kadir, A., & Semana, A. (2013). FAKTOR YANG BERHUBUNGAN DENGANTINGKAT KECEMASAN PASIEN PREOPERASI BEDAH MAYOR DIGESTIFDI RSUP DR WAHIDIN SUDIROHUSODOMAKASSAR. 2, 9.

Gumantan, A., Mahfud, I., & Yuliandra, R. (2020). Tingkat Kecemasan Seseorang Terhadap PEmberlakuan New Normal dan Pengetahuan Terhadap Imunitas Tubuh. Sport Science And Education Journal, 1(2).

Hidayani, W. R. (2020). Faktor Faktor Risiko Yang Berhubungan Dengan COVID 19: Literature Review. 4(2), 120–134.

Mahfud, I., & Gumantan, A. (2020). Survey Of Student Anxiety Levels During The Covid-19 Pandemic. Jp. jok (Jurnal Pendidikan Jasmani, Olahraga dan Kesehatan), 4(1), 86–97.

Maulida, H., Jatimi, A., Heru, M. J. A., Munir, Z., & Rahman, H. F. (2019).

Depresi pada Komunitas dalam Menghadapi Pandemi COVID-19: A Systematic Review. Jurnal Sains dan Kesehatan, 2(2), 122–128.

Purwastuti, I. (2019). Kecemasan Masyarakat Terhadap Bencana Banjir Bandang Di Desa Batuganda Kecamatan Lasusua Kabupaten Kolaka Utara. Jurnal Mimbar Kesejahteraan Sosial, Edisi 2, 1–10.

okawie, A. O. N., Sulastri, S., & Anita, A. (2017). Relaksasi Nafas Dalam Menurunkan Kecemasan Pasien Pre Operasi Bedah Abdomen. Jurnal Kesehatan, 8(2), 257. https://doi.org/10.26630/jk.v8i2.500

Shevlin, M., McBride, O., Murphy, J., Miller, J. G., Hartman, T. K., Levita, L., Mason, L., Martinez, A. P., McKay, R., Stocks, T. V. A., Bennett, K. M., Hyland, P.,

Karatzias, T., & Bentall, R. P. (2020). Anxiety, depression, traumatic stress and COVID-19-related anxiety in the UK general population during the COVID-19 pandemic. BJPsych Open, 6(6), 1–9. https://doi.org/10.1192/bjo.2020.109

Usman, S., Budi, S., & Nur Adkhana Sari, D. (2020). Pengetahuan Dan Sikap Mahasiswa Kesehatan Tentang Pencegahan Covid-19 Di Indonesia. / Jurnal Ilmu Keperawatan dan Kebidanan, 11(2), 410–414.

Wari, F. E., Adiesti, F., & Yuliani, F. (2020). KECEMASAN BIDAN DALAM MEMBERIKAN PELAYANAN KEBIDANAN PADA MASA PANDEMI COVID-19. 12(2), 10.

Abstract - Print this article - Indexing metadata - How to cite item - Finding References - Email this article (Login required) - Email the author (Login required)

Refbacks

  • There are currently no refbacks.