EFEKTIVITAS ORGANISASI LEMBAGA PENYIARAN PUBLIK LOKAL (LPPL) ATV KOTA BATU

Elisabet Tri Krisdian, Fathul Qorib

Abstract

Abstract: ATV Batu Local public broadcasting agency as a government container in disseminating information through electronic media need to make improvements and increase productivity to meet the needs of people of Batu in terms of information. The purpose of this research is to know and know the role of organizational communication in improving the effectiveness of work and knowing the inhibitory factor in the communication of organizations in the LPPL ATV Batu. The theory used in this study was organizational communication theory and work effectiveness. And researchers focus the research on measuring the effectiveness of work and factors that inhibit organizational communication. In this study the method used to assess the problem is a qualitative descriptive method. Technique of selection of informant through purposive sampling technique. The data analysis methods used are data reduction, data presentation, and conclusion withdrawal. From research conducted researchers drew the conclusion that, 1) an organizational communication approach plays a role in enhancing the effectiveness of work due to the presence of relationships with the organizational environment (external and internal). LPPL ATV Batu as information media has done some approach with the organizational environment both external and internal, so the effectiveness of working in processing the information runs effectively. 2) factors that inhibit in increasing effectiveness in LPPL ATV Technical barriers are not predicted like the presence of signal interference in sending messages, frequency of wave interference is hampered by development. While human disorders that slow down communication in the LPPL ATV Batu there is an emotional feeling of an employee to the environment where he works and has not maximized leaders in providing briefings to employees.

Keywords: Organizational communication, job effectiveness, and ATV Batu

Abstrak: Lembaga Penyiaran Publik Lokal (LPPL) Agropolitasn TV (ATV) Kota Batu sebagai wadah pemerintah dalam menyebarkan informasi melalui media elektronik perlu melakukan perbaikan dan meningkatkan produktifitas untuk memenuhi kebutuhan masyarakat Batu dalam hal informasi. Tujuan dari penelitian ini untuk mengetahui dan mengetahui peran komunikasi organisasi dalam meningkatkan efektifitas kerja dan mengetahui faktor penghambat dalam komunikasi organisasi di LPPL ATV Batu. Teori yang digunakan dalam penelitian ini ialah teori komunikasi Organisasi dan efektivitas kerja. Peneliti memfokuskan penelitian dalam mengukur efektivitas kerja dan faktor yang menghambat komunikasi organisasi. Dalam penelitian ini metode yang digunakan untuk mengkaji permasalahan adalah metode deskriptif kualitatif. Teknik pemilihan informan melalui Teknik purposive sampling . Metode analisis data yang digunakan ialah reduksi data, penyajian data, dan penarikan kesimpulan. Dari penelitian yang dilakukan peneliti menarik kesimpulan bahwa, 1) pendekatan komunikasi organisasi berperan dalam meningkatkan efektivitas kerja karena adanya hubungan-hubungan dengan lingkungan organisasi (eksternal dan internal). LPPL ATV Batu sebagai media informasi sudah melakukan beberapa pendekatan dengan lingkungan organisasi baik eksternal dan internal, sehingga efektivitas kerja dalam memproses informasi berjalan dengan efektif. 2) Faktor yang menghambat dalam meningkatkan efektifitas di LPPL ATV hambatan teknis yang tidak diperkirakan seperti adanya gangguan sinyal dalam mengirim pesan, gangguan gelombang frekuensi yang terhambat oleh pembangunan. Sementara gangguan manusiawi yang mengambat komunikasi di LPPL ATV Batu ada perasaan emosional seorang karyawan terhadap lingkungan dimana ia bekerja dan belum maksimalnya pemimpin dalam memberikan pengarahan kerja kepada karyawan.

Kata Kunci: Komunikasi Organisasi, Efektifitas Kerja, dan ATV Batu

Keywords

Komunikasi Organisasi, Efektifitas Kerja, ATV Batu

Full Text:

PDF

References

Handoko, T. Hani. 1999. Manajemen. Yogyakarta. BPFE Yogyakarta.

Muhammad, Arni. 2011. Komunikasi Organisasi. Jakarta. PT. Bumi Aksara.

Ngguna, FM & Qorib, F. 2018. Makna Sukses dalam Iklan Rokok LA Lights. JISIP Vol 7 No 3 Hal 82-93.

Ruliana, Poppy. 2014. Komunikasi Organisasi Teori dan studi kasus. Jakarta. Rajawali Press

Sugiono. 2010. Metode Penelitian Pendidikan Pendekatan Kuantitatif, kualitatif, dan R&G. Bandung. Alfabeta.

Umar, Husein. 2001. Riset Sumber Daya Manusia. Jakarta: PT Gramedia.

Refbacks

  • There are currently no refbacks.