ANALISIS KEMAMPUAN SUMBER DAYA BERBASIS KOMUNITAS TERHADAP PENINGKATAN PEMBERDAYAAN MASYARAKAT

Hikmawati ,, Roro Merry Chornelia Wulandary

Abstract

Abstrak:Kemamapuan Sumber Daya Berbasis Komunitas terhadap peningkatan Pemberdayaan Masyarakat merupakan kepentingan bersama dalam memenuhi kebutuhan kehidupan sosial yang biasanya didasari dengan kesamaan latar belakang budaya, ideologi, sosial ekonomi. Tujuan penelitian ini untuk mengetahui kemampuan sumber daya berbasis komunitas terhadap peningkatan pemberdayaan masyarakat, Untuk mengetahui faktor pendukung dan penghambat Sumber Daya suatu Komunitas terhadap peningkatan pemberdayaan masyarakat. Jenis Penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah deskriptif kualitatif. Penentukan informan penulis menggunakan teknik snow ballsampling.teknik pengumpulan data yang digunakan  melalui Observasi, Wawancara, Dokumentasi dan Teknik Keabsahan Data dengan menggunakan teknik Triangulasi Sumber Data. Hasil Penelitian Sumber daya komunitas ini  Pembinaan Kesejahteraan keluarga (PKK) dalam pemberdayaan masyarakat dengan melaksanakan program bidang kesehatan masyarakat tentang kesehatan  yang berorintasi pada ketahanan hidup sehat. Hambatan sumber daya berbasis komunitas dalam peningkatakan pemperdayaan masyarakat karena ketidak sesuain waktu pelaksanaan yang dilaksanakan oleh komunitas dengan jadwal yang sudah ditentukan.

 

Kata Kunci::Sumber Daya; Pemberdayaan Masyarakat; Komunitas

 

Abstract:Community-Based Resource Capacity for enhancing Community Empowerment is a common interest in meeting the needs of social life which is usually based on similarities in cultural, ideological, socio-economic backgrounds. The purpose of this study was to determine community-based resource capabilities to improve community empowerment, to determine the supporting and inhibiting factors of a community's resources to increase community empowerment.The type of research used in this study is descriptive qualitative. The determination of the author's informant uses snow ballsampling technique. Data collection techniques used through Observation, Interview, Documentation and Data Validity Technique using Data Source Triangulation techniques.Research Results This community resource is Family Welfare Development (PKK) in community empowerment by implementing a public health program on health that is oriented towards healthy survival. Community-based resource barriers in enhancing community empowerment due to incompatibility in implementation time implemented by the community with a predetermined schedule

 Keywords: Resources; Community Empowerment; Community

Keywords

Resources; Community Empowerment; Community

Full Text:

PDF

References

Dimas, dkk. 2012. Implementasi Program Pemberdayaan Masyrakat melalui pelatihan Keterampilan dasar Kecamatan Tambak sari Kota Surabaya.

Duwitau, Willem. 2013. Implementasi Program Nasional Pemberdayaan Masuyarakat PNPMMandiri Pedesaan di Desa Landungsari Kecamatan Dau.

Moleong J, Lexy. 2009. Metodologi Penelitian Kualitatif. Ed Revisi. Bandung: PT. Remaja Rosdakarya.

Permendagri RI Nomor 7 Tahun 2007 Tentang Kader Pemberdayaan Masyarakat. Bandung: Fokus media.

Soetomo. 2013. Strategi-strategi Pembangunan Masyarakat. Yogyakarta: PT Pustaka Pelajar.

Suharto, Edi. Ph.D. 2015. Manajemen Kabupaten/Kota. Yogyakarta: Pustaka Pelajar

Refbacks

  • There are currently no refbacks.